You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Parkir Liar Marak di Jl Tebet Barat IV
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

Parkir Liar Marak di Jl Tebet Barat IV

Itu petugas baju orange bisa dibilang sering bersihin saluran, tapi kalau kondisinya kayak gini kan susah

Trotoar dan saluran di Jalan Tebet Barat IV, Tebet, Jakarta Selatan, marak parkir liar. Tidak hanya menggangu arus lalu lintas, parkir liar yang tepat di depan salah satu swalayan, mengakibatkan sejumlah penutup saluran di sepanjang jalan alami kerusakan.

Soleh (30) seorang penjaga warung makan di lokasi, mengatakan, karena digunakan sebagai lahan parkir liar, petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) kesulitan melakukan pembersihan. Alhasil, kondisi saluran kerap dipenuhi sampah dan lumpur.

Jl Radeh Fatah akan Ditata dari Parkir Liar dan PKL

"Itu PPSU bisa dibilang sering bersihin saluran, tapi kalau kondisinya kayak gini kan susah," tandasnya, Jumat (18/3).

Oleh karena itu, dirinya berharap petugas melakukan penataan parkir. Diharapkannya, parkir tidak menghambat pembersihan saluran dan mengganggu lalu lintas.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3683 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1085 personNurito
  3. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye953 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye931 personFolmer
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye927 personNurito